Antisipasi Kebakaran, Lapas Besi Tambah Pemasangan Fireblock 

    Antisipasi Kebakaran, Lapas Besi Tambah Pemasangan Fireblock 
    Antisipasi Kebakaran, Lapas Besi Tambah Pemasangan Fireblock 

    CILACAP - Dalam rangka mengantisipasi terjadinya kebakaran di area Lapas, Lapas Kelas IIA Besi Nusakambangan menerima penambahan 8 alat pemadam api otomatis Fireblock dari DitjenPas, Senin (24/06/2024).

    Alat ini dipasang oleh Staff Umum serta dibantu oleh Taruna Poltekip pada titik - titik rawan kebakaran di dalam Lapas seperti Dapur, Bengkel Kerja, Panel Listrik, Blok Hunian Warga Binaan, Klinik Kesehatan, serta ruang kantor yang terdapat banyak alat elektronik dan berkas penting.

    Kaur Umum, Gawat Sugiono mengatakan, penambahan pemasangan Fire Block dilakukan tidak lain untuk mengantisipasi terjadinya kebakaran.

    "Penambahan pemasangan Fire Block ini sebagai langkah antisipasi serta meminimalisir terjadinya kebakaran yang diakibatkan oleh konsleting listrik, dan hal lainnya yang dapat memicu terjadinya kebakaran di dalam lapas, " Ungkapnya.

    Kegiatan pemasangan berjalan dengan lancar dan aman serta diharapkan dengan penempatan Fire Block pada titik rawan dapat mencegah potensi kebakaran pada Lapas Besi.

    (N.son/Raihan)

    jawa tengah cilacap lapas besi terkini kumpulan berita lapas besi terkini berita dan informasi cilacap dan nusakambangan terkini dan terbaru hari ini https://cilacap.indonesiasatu.co.id/antisipasi-kebakaran-lapas-besi-tambah-pemasangan-fireblock
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Sistem Perlintasan di Bandara dan Pelabuhan...

    Artikel Berikutnya

    Monitoring dan Evaluasi, Kasi Admin Kamtib...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"

    Ikuti Kami